Pemberdayaan masyarakat telah menjadi program nasional. Tidak hanya di kalangan instansi pemerintah, di kalangan dunia usaha, baik BUMN maupun swasta pun ada kewajiban melakukan pemberdayaan masyarakat melalui program tanggung jawab sosial dan lingkungan. Namun, kenyataan menunjukkan bahwa pelaksanaan pemberdayaan masyarakat seringkali meleset dari konsepnya. Pemberdayaan menjadi “memperdayai…
- Sejarah lengkap dan asal usul serta perkembangan studi dan praktik kebijakan publik, disertai uraian lengkap hubungan antara sektor publik dan sektor privat. - Tipe-tipe analisis dalam kebijakan publik dan proses pembuatan kebijakan publik. - Tokoh-tokoh utama beserta gagasan pentingnya yang mempengaruhi perkembangan kebijakan publik sejak awal kemunculannya hingga abad ke-21. - Beberapa …
Kebijakan pembangunan Orde Baru telah meninggalkan “warisan” berupa pertumbuhan kota yang timpang. Hingga kini, Jakarta masih saja menjadi sentral utama semua kegiatan. Cita-cita pemerataan “kue” pembangunan pun belum tercapai. Inilah buku yang mengurai wacana pembangunan kota dari berbagai sisi sehingga ide pemerataan kesejahteraan pun dapat tercapai. Ditulis oleh seorang yang memilik…
Penyelenggaraan radio trunking pada saat ini diselenggarakan oleh Badan Usaha Milik Swasta, sedangkan BUMD, BUMN dan koperasi belum ada yang menjadi penyelenggara. Pengguna/pelanggan dari radio trunking saat ini masih sebatas perusahaan, umumnya di daerah lokasi industri, sektor perbankan, sektor jasa sekuritas, migas, belum ada pelanggan perorangan. Pemanfaatan frekuensi para penyelenggaran ra…
Analisis kebijakan publik adalah suatu disiplin ilmu sosial terapan yang memanfaatkan berbagai metode dan teknik untuk menghasilkan informasi yang relevan dengan kebijakan. Analisis seperti ini sangat diperlukan dalam praktek pengambilan keputusan di sektor publik.
Kebijakan publik adalah penggerak seluruh kehidupan bersama seluruh organisasi, baik pemerintah, bisnis maupun nirlaba, di setiap negara. Keunggulan suatu negara ditentukan apakah ia memiliki kebijakan publik yang unggul atau tidak. Hal ini pula yang menjelaskan kenapa Indonesia mengalami kemerosotan dan tindak kunjung pulih secara penuh hingga hari ini. Salah satu sebab terpenting yang jarang …