Text
Menjadi bintang : kiat sukses jadi artis panggung, film dan televisi
Buku ini memberi gambaran tentang peta industri perfilman dan pertelevisian, manajemen produksi, pemahaman tentang dasar-dasar seni peran, berbagai tips tahapan menjadi artis bagaimana mengenali casting. Memuat alamat lengkap stasiun televisi, rumah produksi dan organisasi perfilman. Melampirkan beberapa contoh kontrak kerja artis dan crew serta model kontrak manajemen artis.
No other version available